cara melihat password dari history google chrome
pada kali ini infonikasi akan membahas cara melihat password yang tersimpan pada browser google chrome, awalnya saya mengira password yang kita tulis pada suatu komputer apabila sudah di klik signout / logout maka akan keluar sepenuhnya, namun ternyata tidak. password yang kita masukan akan tesimpan pada history kelola password
berikut cara melihat password yang tersimpan di history Chrome
1. buka setelan atau configuration
2. masih di menu Setelan klik menu "Tampilkan Setelan Lanjutan
3. lalu klik Kelola Sandi seperti gambar dibawah ini
4. Maka akan muncul gambar berikut yang berisi situs yang dikunjungi, alamat email dan password
5. klik pada password
yang ingin kita lihat lalu klik tampilkan maka akan muncul box
authentication, tinggal masukan password komputer
Cara melihat password di chrome - infonikasi |
Selesai. password yang tersimpan di history browser chrome pun sudah bisa kita lihat